Cara Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat Secara Alami Memanfaatkan Khasiat Buah Strowberry
Strowberry rasanya cukup asam dikarenakan zat asam yang terkandung di dalamnya. Jadi jangan terlalu berlebihan dalam memakan buah ini, agar gigimu tidak cepat rusak. Tapi sebaliknya, dengan kandungan asam dan vitamin C nya ini mampu meregenerasi dan merangsang zat kolagen kulit untuk mengembalikan warna kulit wajah kita yang rusak akibat jerawat.Ada cukup banyak cara menghilangkan bopeng bekas jerawat secara alami memakai buah strowberi. Salah satunya akan kita jadikan sebagai bahan masker wajah yang cukup efektif. Cara ini sudah cukup banyak loh dipraktekkan di tempat-tempat perawatan kulit.
Di sini kita menambahkan susu dalam ramuannya. Strowberry yang akan mencerahkan dan meregenerasi sel kulit, sedangakan susu yang akan melembutkan dan menghaluskan kulit wajah kita.
Cara menghilangkan bopeng bekas jerawat secara alami
- Sediakan 5 buah strowberry dan susu segar secukupnya
- Parut strowbery ini sampai terasa halus
- Oleskan selain ke wajah juga ke daerah lehermu
- Tunggu hingga 15 menit
- Terakhir baru deh dibersihkan dengan air dingin sampai bersih
Dalam mengaplikasikan terapi ini, jangan terlalu sering yaa. Cukup seminggu 3 kali saja. Seminggu sekali juga gak papa. Hehehe...
Nah, setelah kita mengetahui cara menghilangkan bopeng bekas jerawat secara alami seperti di atas, sekarang yuk kita baca tips-tips perawatannya.
Tips Perawatan Wajah Berjerawat
- Minum Air Putih 8 Gelas
- Jangan Lupa Membersikan Wajah Sebelum Tidur
- Hindari Sinar Matahari Siang
- Lindungi Wajah Kita Dari Debu, Abu Dan Asap Jalanan
Oke, terimakasih sudah berkenan membaca artikel kami tentang cara menghilangkan bopeng bekas jerawat secara alami ini. Temukan potongan Tips Perawatan Wajah Berjerawat kami lainnya di postingan kami berikutnya. Bey...
Lihat juga:
- Penghilang Bekas Jerawat Dengan Madu
- Tips Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami Dengan Putih Telur
- Cara Menghilangkan Noda Bekas Jerawat Dengan Ramuan Mentimun
- Cara Menghilangkan Noda Hitam Bekas Jerawat Dengan Jeruk Nipis
- Cara Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat Dengan Bengkoang